Fiksi  

Tersesat di Jalan Benar

Gambar ; Canva\katedrarajawen
IMG_20200229_074024_576
Gambar; Canva\katedrarajawen

Beranikah aku jujur, bahwa aku telah tersesat di jalan yang benar di dunia ini

Agama adalah jalan yang benar menuju kasih. Meninggikan kasih. Merendahkan hati . Hidup dalam sedang diri. Tumbuhkan empati. 

Apa yang terjadi? Jalan benar yang membuat aku lupa diri.

Beragama semakin hari justru egoku yang semakin tinggi. Merasa yang paling benar sendiri. Kehilangan peduli. Dalam kesombongan tersembunyi. Lupa esensi.

Belum lagi semakin subur benih-benih benci. Lupa teladan Nabi. Emosi menjadi-jadi. Kepada yang berbeda suka caci-maki.

Baca juga :  Menyelam

Di mana kasih? Sungguh, aku layak dikasihani. Di jalan benar kehilangan diri sejati.

 

#reflekaihatimenerangidiri 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *